Minggu, 31 Oktober 2010

Anti COPAS


Cara Agar Artikel Blog Tidak Bisa Di Copy Paste oleh orang lain adalah sbb:

  1. Login ke Blogger.
  2. Pilih Template/Rancangan.
  3. Klik "Edit HTML".
  4. Centang box "Expand Template Widget".
  5. Cari kode <head> menggunakan CTRL+F.
  6. lalu letakkan kode di bawah ini persis di atas kode  <head>.                                                              
     <SCRIPT type="text/javascript">
        if (typeof document.onselectstart!="undefined") {
        document.onselectstart=new Function ("return false");
        }
        else{
        document.onmousedown=new Function ("return false");
        document.onmouseup=new Function ("return true");
        }
        </SCRIPT> 
  7. Klik "Save Template" dan Selesai.

Auto Hide Navbar


Berikut tips untuk menyembunyikan (Hidden) sementara atau bahasa kerennya Auto Hide Navbar  (Navigation Bar) Blogger/blogspot. Cara kerja Auto hide navbar ini adalah saat pengunjung blog mengarahkan mousenya kebagian atas dari blog kita maka secara otomatis Navbar akan muncul, begitu juga sebaliknya apa bila mouse pengunjung tidak menyentuh bagian atas blog kita maka Navbar akan di sembunyikan (hilang)

Cara pemasangannya adalah :

1.   Login ke blogspot lalu masuk ke menu Layout klik tab Edit HTML ,
2.   Cari kode body { 
3.   Kemudian Letakkan code di bawah ini persis diatas body {

#navbar-iframe{opacity:0.0;filter:alpha(Opacity=0)}
#navbar-iframe:hover{opacity:1.0;filter:alpha
(Opacity=100, FinishedOpacity=100)}

4.   Simpan Pengaturan dan Lihat hasilnya di blog kita. trik ini ku peroleh dari o-Om

Selamat mencoba…. n happy blogging

Membuat Tabel Di Blogspot

Cara Membuat Tabel Di Blog Blogger

Untuk membuat tabel di blogger kita hanya perlu beberapa kode html saja, yang nantinya akan kita gunakan dalam pembuatan tabel, berikut kode-kode html tersebut:

<table> dan </table>
<tr> dan </tr>
<td> dan </td>  


Beneran cuma itu saja kode yang di perlukan untuk membuat tabel?...

YA... cukup dengan 3 atau 6 kode tersebut saja kita bisa membuat tabel. tapi ada sedikit kode tambahan sih...

Mari kita mulai praktek. Silahkan sambil di fahami ya, soalnya kalau terlalu detail nanti artikelnya kepanjangan.

·                     Membuat Tabel 2 Coloum kesamping dan 1 coloum kebawah, maka kita cukup menuliskan kode html berikut:
<table width="500" border="1">
<tr>
<td>Coloum 1 </td>
<td>Coloum 2 </td>
</tr>
</table>  


Dan Hasilnya akan terlihat seperti ini:
Coloum 1
Coloum 2

Jika ingin merubahnya menjadi 3 coloum kesamping dan 1 coloum kebawah anda cukup menambahkan kode <td>Coloum Tambahan atau Coloum 3</td> saja sebelum kode </table> dan hasilnya akan terlihat seperti ini :

Coloum 1
Coloum 2
Coloum 3

·                     Membuat Tabel 2 Coloum kesamping dan 2 coloum kebawah, maka kita cukup menuliskan kode html berikut:
<table width="500" border="1">
<tr>
<td>Coloum 1 A </td>
<td>Coloum 1 B </td>
</tr>
<tr>
<td>Coloum 2 A </td>
<td>Coloum 2 B </td>
</tr>
</table>  

Hasilnya Seperti ini:
Coloum 1 A
Coloum 1 B
Coloum 2 A
Coloum 2 B

Jika ingin merubahnya menjadi 3 coloum kesamping dan 2 coloum kebawah anda cukup menambahkan kode <td>Coloum Tambahan 1 atau 2 </td> di antara <tr> dan </tr> pertama dan kedua
Contoh:
<table width="500" border="1">
<tr>
<td>Coloum 1 A</td>
<td>Coloum 2 A</td>
<td>Coloum Tambahan 1</td>
</tr>
<tr>
<td>Coloum 1 B</td>
<td>Coloum 2 B</td>
<td>Coloum Tambahan 2 </td>
</tr>
</table>

Maka hasilya seperti ini :
Coloum 1 A
Coloum 2 A
Coloum Tambahan 1
Coloum 1 B
Coloum 2 B
Coloum Tambahan 2

·                     Membuat Tabel 3 Coloum kesamping dan 3 coloum kebawah. jika ingin membuat tabel 3 coloum kesamping dan kebawah maka anda cukup menambahkan kode ini sebelum kode </table>
<tr>
<td>Coloum 3 A </td>
<td>Coloum 3 B </td>
<td>Coloum 3 C </td>
</tr>

Hasil kode htmlnya akan seperti ini :
<table width="500" border="1">
<tr>
<td>Coloum 1 A </td>
<td>Coloum 1 B </td>
<td>Coloum 1 C </td>
</tr>
<tr>
<td>Coloum 2 A </td>
<td>Coloum 2 B </td>
<td>Coloum 2 C </td>
</tr>
<tr>
<td>Coloum 3 A </td>
<td>Coloum 3 B </td>
<td>Coloum 3 C </td>
</tr>
</table>

Dan hasil tabelnya akan terlihat seperti ini :
Coloum 1 A
Coloum 1 B
Coloum 1 C
Coloum 2 A
Coloum 2 B
Coloum 2 C
Coloum 3 A
Coloum 3 B
Coloum 3 C

Keterangan :
·                     Pada tulisan yang saya tulis coloum 1, coloum 1A, coloum 2, dst adalah tempat untuk memasukkan tulisan, link, atau gambar anda. Silahkan ganti sesuai keperluan. 
·                     Sedangkan kode ini.
<table width="500" border="1">
·                     Kode yang saya beri warna biru "500" adalah lebar tabel tersebut, anda bisa merubahnya menjadi 700px, 400px, dsb. Jika anda ingin membuat tabel selebar 700px maka anda cukup menulisnya 700 saja.

Sabtu, 30 Oktober 2010

Menghilangkan Komentar


Menghilangkan Komentar pada postingan tertentu.
1. Login ke akun Blogger sobat
2. Kita menuju edit postingan yang ingin dihilangkan kotak komentarnya
3. Klik Pilihan di pojok kanan bawah, dan muncul menu :

 Pilihan
Komentar pembaca 
 
 
mode tulis 
 
Baris baru 
 


4. Kemudian beri tanda titik pada Radio Button (lingkaran) Jangan bolehkan, sembunyikan yang ada
5. Klik Selesai dan kemudian Publikasikan Postingan tersebut.
6. Lihat Postingan tertentu tersebut.

Kamis, 28 Oktober 2010

Menghilangkan Tulisan "Langgan: Entri (Atom)"

Kadang blog kita ingin terlihat rapi, tentu saja begitu bukan? Ada yang merasa kerapian blog kita terganggu dengan adanya tulisan di "Langgan: Entri (Atom)"? Mungkin itu yang pernah kita alami, dengan tulisan itu yang menurut kita tidak penting adan tempatnya juga kurang sesuai, maka kita bisa hilangkan atau kita ganti tempatnya gar lebih rapi.


Blog yang rapi, dengan tampilan yang sederhana, tidak terlau banyak tulisan atau lebar, mungkin sampai ke bawah banget :( Kita akan belajar bagaimana cara menghilangkan tulisan "Langgan: Entri (Atom)". Sehingga blog kita diharapkan bisa lebih rapi lagi, dan menarik pengunjung untuk berlama-lama di blog kita

Cara Menghilangkan Tulisan "Langgan: Entri (Atom)"
1. Login ke Blogger.
2. Di halaman Dasbor, kita pilih Tata Letak.
3. Kemudian pilih Edit HTML
4. Beri tanda centang pada Expand Template Widget
5. Cari kode berikut ini

<div class='feed-links'>
<data:feedLinksMsg/>
<b:loop values='data:links' var='f'>
<a class='feed-link' expr:href='data:f.url' expr:type='data:f.mimeType' target='_blank'><data:f.name/> (<data:f.feedType/>)</a>
</b:loop>
</div>

6. Hapus (delete) kode tersebut.
7. Simpan template jika sudah selesai.